Rabu, 07 Juni 2017

Tutorial Instalasi Dan Penggunaan Aplikasi Galaxy IDE


1.      Pada saat instalasi software Galaxy IDE hal pertama kali muncul adalah ini, dan lalu klik next
2.      Lalu masukan Nama, Company, Dan Serial kalau sudah tinggal di next

3.      Lalu tinggal klik yes untuk melanjutkannya

4.   Setelah itu aka nada tampilan seperti dibawah ini, lalu klik Complete Warp Install

5.      Kalau sudah tinggal dipilih untuk file destinationnya 

6.      Lalu setelah itu kita akan menginstall Active-HDL yang tergabung dalam satu aplikasi

7.      Pilih file Destination nya lalu klik next

8.      Pilih Typical untuk recomendasi instalasi

9.      Lalu sudah instalasi sekarang kita buka di all program dan akan ada aplikasi , buka Galaxy

10.      Setelah dibuka, kita akan mengoperasikan Galaxy, klik file lalu new 

11.      Setelah itu akan muncul pemberitahuan seperti dibawah ini lalu tinggal klik Text file dan OK

12.      Setelah itu kita masukan source code untuk gerbang logika NAND

13.      Kalau sudah di Save As dan diberi ekstensi .vhd

14.      Lalu tinggal pilih project dan add files

15.      Lalu akan muncul tampilan seperti ini 

16.  Lalu langkah terakhir adalah pilih Compile lalu klik project





Tidak ada komentar:

Posting Komentar